Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2019

Pick Up Legendaris Isuzu

Gambar
Isuzu Pick Up merupakan sebuah kendaraan niaga yang diproduksi oleh Isuzu sejak tahun 1991. Sejak pertama diluncurkan, mobil ini dinamakan Isuzu Panther Pick Up. Kemudian nama mobil ini telah berganti nama menjadi Isuzu Pick Up sejak tahun 2007. Panther Pick Up 2.3 Pada tahun 1991, Isuzu Panther Pick Up hadir dengan mesin diesel sebesar 2238 cc yang menghasilkan tenaga kuda sebesar 73 ps di 4300 rpm dan torsi sebesar 14,2 kgm di 2400 rpm. Mesin diesel 2238 cc ini merupakan mesin diesel kepunyaan Chevrolet Trooper dan Chevrolet LUV. Tampilan depan pada Panther Pick Up 2238 cc terdapat pada lampu depan yang bermodel terpisah antara lampu depan dengan sein dan memakai grille yang bermotif horizontal. Panther Pick Up 2.5 Pada tahun 1996, Panther Pick Up mengalami pergantian mesin dari mesin 2.3 indirect injection ke mesin 2.5 direct injection. Kemudian pada tahun 2007, Isuzu Panther Pick Up telah berganti nama menjadi Isuzu Pick Up dan sudah diberikan turbocharger untuk me

Isuzu Panther Kotak Reborn

Gambar
Tampak Samping Tampak Depan dan Belakang Ciri-Ciri Kendaraan Basis dari Isuzu Pick Up Lampu belakang Isuzu D-Max 5 pintu layaknya MPV kekinian Muat 9 orang dengan konfigurasi 3-3-3 (setiap baris hadap depan semuanya) Remote Alarm Central lock untuk 2 pintu depan dan 2 pintu samping belakang AC (Air Conditioner) AC Double Blower yang terletak pada pilar B Desain pada pintu bagasi mirip seperti desain belakang Isuzu Traga Minibus yang ada pada gambar dibawah ini serta memakai handle pintu bagasi yang mirip pada gambar dibawah ini Isuzu Traga Minibus karoseri Adi Putro sedang dipajang di ICE BSD Tangerang dalam rangka acara GIIAS 2019 yang diselenggarakan pada tanggal 18-28 Juli 2019 Handle pintu belakang samping pakai handle pintu Isuzu Pick Up (Panther Pick Up) Pintu bagasi dapat dibuka keatas layaknya MPV kekinian File Corel Draw Isuzu Panther Kotak Reborn